KELENGKAPAN EQUIPMENT PADA KITCHEN DALAM MENUNJANG KELANCARAN PELAKSANAAN OPERASINAL

Penulis

  • Dewi Saparina Halibanon Akademi Pariwisata Nasional Indonesia
  • Erie Hidayat Sukriadi Akademi Pariwisata Nasional Indonesia

Kata Kunci:

equipment, pariwisata, hotel

Abstrak

Kelengkapan Equipment Pada Kitchen Dalam Menunjang. Kitchen equipment yaitu peralatan dapur yang besar dan berat  susah  untuk  dipindah-pindahkan.elektronikal,  maupun  non mekanikal dan non elektronikal   Mechanical equipment, yaitu peralatan yang digerakan dengan mesin termasuk ke dalam kategori ini. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kelengkapan  alat  kerja  pada  kitchen dan mengatahui upaya-upaya yang dilakukan untuk melengkapi perlengkapan pada kitchen di Hotel Luxton Hotel Bandung. Variabel yang digunakan adalah kelancaran pelaksanaan operasional sebagai variabel terikat, adalah kelengkapan equipment pada kitchen sebahai variabel bebas dan Kerjasama Pastry And Bakery Section, Cook Section, Steward Section, Butcher Section, Chef De Partie/Supervisor Cook sebagai variabel confounding.  Penelitian di lakukan di Hotel Luxton Bandung dengan menggunakan data primer dan sekunder. Hasil penelitian didapatkan bahwa masih kurang sehingga dapat sepenuhnya menunjang Operasional Kitchen. Sehingga upaya- upaya yang dapat dilakukan untuk melengkapi kelengkapan equipment  pada  kichen  ini  bisa  dilakukan  dengan  cara,  membeli peralatan- peralatan yang sangat berperan sesegera mungkin, sehingga tidak terjadi dampak yang lebih besar lagi terhadap operasional kitchen itu sendiri.

Referensi

Artikel Human Resources Hotel Sudamala Suites And Villas Resort Lombok, 2013

Bagyono. 2012. Teori dan Praktik Hotel Front Office. Bandung: Alfabeta

P.H, Bartono, Ruffino EM. 2010. Tata Boga Industri. Yogyakarta: CV. Andi Offset

P.H. Bartono, Ruffini EM. 2005. Hotels and motels Food Industry Restaurants Food Industry. Yogyakarta: CV. Andi Offset

P.H. Bartono, Ruffini EM. 2005. Food Product Managemnet: Di Hotel dan Restauran. Yogyakarta: CV. Andi Offset

Minantyo, Hari. 2011. Dasar-dasar Pengolahan Makanan = (Food Product Fundamental). Yogyakarta: Graha Ilmu

Sarwadi, Dicky. 2000. Bartending. Yogyakarta: Liberty

Sulastiyono, Agus. 2008. Manajemen Penyelenggaraan Hotel. Bandung: Alfabeta

Suwithi, Ni Wayan, Cecil Erwin Jr Boham. 2008. Akomodasi Perhotelan untuk SMK Jilid 1. Jakarta: Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah, Departemen

Unduhan

Diterbitkan

2020-07-31

Cara Mengutip

Halibanon, D. S., & Sukriadi, E. H. (2020). KELENGKAPAN EQUIPMENT PADA KITCHEN DALAM MENUNJANG KELANCARAN PELAKSANAAN OPERASINAL. Jurnal Riset Manajemen Indonesia, 2(3). Diambil dari https://jurnal.pascabangkinang.ac.id/index.php/jrmi/article/view/180

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama